Dijamin Kenyang, Jamaah Haji Aceh 2025 akan Disediakan Makanan Khas Aceh di Pesawat

Dijamin Kenyang, Jamaah Haji Aceh 2025 akan Disediakan Makanan Khas Aceh di Pesawat

Kanwil Kemenag Aceh telah memastikan jika penyedia akan memberi perhatian khusus kepada calon jamaah Haji Aceh agar diberi makanan khas Aceh selama di Pesawat.-Mario Raj/Unsplash-

Lalu untuk menu atau lauknya akan disediakan berupa ayam tangkap, daging rendang, ayam kalio, ikan tumis, daging bistik, ayam mentega, keumamah hingga ayam balado.

"Untuk bahan baku makanan tetap menggunakan bahan lokal semua dan jenis masakannya khas Aceh, ini juga untuk menghilangkan rindu jamaah terhadap masakan khas Aceh," ungkapnya.

Ia menambahkan bahwa untuk penyedap rasa seperti sambal akan disesuaikan dengan jamaah.

BACA JUGA:Gusti Bayu Murizqi Terpilih sebagai Ketua Kadin Bireuen dalam Mukab IV

"Ini produksi makanannya tidak pedas dan bisa untuk lansia, kemudia juga disediakan bubur sebagian pilihan selain nasi," bebernya.

Sumber: