Sesak Napas, Nadjamudin dan Suparmi dari Palembang Gagal Berangkat Haji 2025 Hari Ini

Rabu 07-05-2025,14:52 WIB
Reporter : Dimas Chandra Permana
Editor : Dimas Chandra Permana

Syafitri mengatakan pihaknya akan memantau kondisi kesehatan kedua pasutri itu.

Katanya, jika memang memungkinkan untuk berangkat, Nadjamudin dan Suparmi akan tetap diberangkatkan ulang.

Skenarionya, Syafitri menyebut keduanya akan menyusul dengan kloter jemaah Haji lainnya.

BACA JUGA:Viral! Dampak Siswa Nakal Masuk Barak Militer Bikin Orang Tua di Jabar Senang, 'Anak-anak Langsung Nurut'

BACA JUGA:24 Pemain Terbaik Terpilih! DBL Indonesia All-Star 2025 Siap Berlatih di Amerika Serikat

"Setelah kondisi mereka membanik nanti bisa diikutkan dalam kloter-kloter selanjutnya," tegasnya.

Kategori :